Kamis, 19 Mei 2011

JPEGsnoop

:D


Bagi kalangan fotografer mungkin dengan sekilas saja melihat gambar bisa tahu foto asli dan yang sudah di edit kembali, tapi bagi kalangan awam terlalu susah untuk membedakannya, tapi mungkin software yang satu ini bias sedikit membantu kita mencari tahu foto yang sudah di edit atau belum.
Pada kesempatan kali ini saya akan berbagi software JPEGsnoop yang dapat kita gunakan untuk mencari tahu foto asli atau editan.
Cara menggunakanya cukup mudah kita tinggal ekstrak dan install saja, setelah selesai klik file open dan cari foto yang akan kita selidiki.

Sebagai contoh:
Gambar yang sobat lihat masih asli menggunakan handphone nokia type 6120c  belum di edit menggunakan software lain.
 
Tapi untuk yang satu ini sudah di edit kembali karena software yang di gunakan terlihat adobe photoshop cs4 windows.

Mungkin software ini bisa membantu untuk mencari  tahu foto asli atau editan, jika sobat ingin mencoba silahkan ambil disini

Sementara ini duhulu yang dapat saya bagikan semoga bermaanfaat

JPEGsnoop Rating: 4.5 Diposkan Oleh: alex bastari

0 komentar:

Posting Komentar

Mohon berkomentar dengan bijak, Terimakasih telah berkunjung